<a>
mempunyai pengertian sebagai Anchor text, Anchor text adalah sebuah kalimat yang mengandung link didalamnya. atau kita membuat Link dengan menggunakan HTML <a>
Umumnya anchor text ini disebut juga dengan hyperlink ataupun backlink. Kebanyakan para blogger menyebut Anchor text dengan kata backlink, sebab lebih mudah diingat.
Anchor text dapat bermanfaat bagi para blogger yg ingin menaikkan kualitas SEO dalam sebuah web atau blog, cara ini sangat efektif dan telah terbukti menggunakan memakai anchor text ini dapat menaikkan viewers/page view yang nantinya berpengaruh terhadap Mesin Pencarian / Search Engine.
Contoh :
<a href="https://triksonic.blogspot.com/">Trik sonic</a>
Attribute:
Attribut HTML tags<a>
download
Penjelasan : Attribute download
digunakan untuk menentukan link yang diklik oleh user berupa perintah download
Contoh 1 :
<p>
Link : <a href="https://example.com/" download="download">example.com</a>
</p>
href
Attribut href
, digunakan untuk Menentukkan alamat URL/Link atau element Target.
Contoh 1 :
<p>
<a href="https://triksonic.blogspot.com/">Trik sonic</a> adalah blog yang membahas tentang tutorial
</p>
hreflang
Penjelasan : attribute hreflang
menegaskan Bahwa link yang akan dituju / diklik memiliki bahasa suatu negara tertentu, misal : "id
" (bahasa indonesia).
<p>
<a href="https://triksonic.blogspot.com/" hreflang="id">Trik sonic</a>
adalah blog yang membahas tentang tutorial
</p>
type
Penjelasan : attribute Type
digunakan untuk menegaskan Bahwa link yang akan dituju / diklik memiliki bahasa dengan Format / Media denagn type tertentu, untuk lebih lengkapnya tentang Media Type silahkan Kunjungi Link ini IANA MEDIA TYPE
<p>
<a href="https://triksonic.blogspot.com/" type="text/html">Trik sonic</a>
adalah blog yang membahas tentang tutorial
</p>
rel
Penjelasan : attribute
Nilai Atribut ini adalah :
rel
digunakan untuk menegaskan hubungan dengan kontent yang ada dengan Link / target yang dituju.
alternate
author
bookmark
help
license
next
nofollow
noreferrer
prefetch
prev
search
tag
<p>
<a href="https://example.com/" rel="nofollow">example.com</a>
</p>
target
Penjelasan : Attribut
Nilai Atribut ini adalah :
target
digunakan untuk Menentukkan target tempat atau cara membuka sebuah dokumen yang ada pada sebuah link.
Value | Penjelasan |
---|---|
_blank |
Membuka link pada tab baru browser |
_self |
Membuka Link pada frame yang sama |
_parent |
Membuka Link dalam kerangka induk |
_top |
Membuka dokumen terkait dalam Full Window |
framename |
Membuka Link dalam bingkai/Frame bernama |
<p>
<a href="https://triksonic.blogspot.com/" target="_blank">Trik sonic</a>
adalah blog yang membahas tentang tutorial
</p>
media
Penjelasan : Attribute media
digunakan untuk Menentukkan media query
yang digunakan pada dokumen yang dirujuk oleh link tersebut.
<p>
<a href="https://triksonic.blogspot.com?output=print"media="print and (resolution:300dpi)">
Trik sonic</a>
adalah blog yang membahas tentang tutorial
</p>
Browser Support
Desktop
Chrome | Ya |
---|---|
Safari | Ya |
Firefox | Ya |
Opera | Ya |
IE | Ya |
Edge | Ya |
Mobile
Android Webview | Ya |
---|---|
Chrome Android | Ya |
Edge Mobile | Ya |
Firefox Android | Ya |
Opera Android | Ya |
iOs Safari | Ya |
Samsung Internet | Ya |
Default CSS
Browser yang support dengan element
<a>
, biasanya mempunyai nilai default :
a:link, a:visited {
color: (internal value);
text-decoration: underline;
cursor: auto;
}
a:link:active, a:visited:active {
color: (internal value);
}