Tutorial HTML <main> : HTML main Tag - belajar html main. Element main mempunyai definisi sebagai kontent utama dari sebuah halaman html, dengan kata lain element ini lebih diutamakan dari bagian element yang lain. Didalam penulisan pada html, element main di letakkan di dalam element <body>, element <main> tidak diperbolehkan ditulis sebagai turunan / dibungkus / didalam element <article> , <aside> , <nav> , dan <footer> . Di dalam Html <main> juga tidak cocok ( bukan berarti tidak boleh ) ditulis komponen sidebar seperti Popular post, label dan sejenisnya, karena komponen tersebut bukan merupakan konten yang diutamakan, walaupun masih masuk di validasi html. Contoh HTML <main> < main > < article > < div class = "article" > < h2 > Apa Arti Blog !!! </ h2 > < p > < strong > Apa Itu Blog ? </ strong > Blog adalah bentuk Aplikasi Web etc...
HTML main Tag
Terakhir diperbarui : 23 Mei 2018 - 12.39